Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » EKONOMI DAN BISNIS » TOYIB 2024 – BERAS ORGANIK JATILUWIH: HIDUP LEBIH SEHAT DENGAN BERAS ORGANIK

TOYIB 2024 – BERAS ORGANIK JATILUWIH: HIDUP LEBIH SEHAT DENGAN BERAS ORGANIK

  • account_circle Redaksi SG
  • calendar_month Sel, 22 Okt 2024
  • comment 0 komentar

TOYIB 2024BERAS ORGANIK JATILUWIH: HIDUP LEBIH SEHAT DENGAN BERAS ORGANIK Denpasar, 8 Oktober 2024 – Dipanen dari lahan subur terbaik dan telah bersertifikat organik dari tahun 2004 di lereng kaki Gunung Batukaru, Bali, Beras Organik Jatiluwih berkomitmen untuk memproduksi beras organik berkualitas tinggi, yang ditanam dengan sistem pertanian berkelanjutan yang menjaga kelestarian lingkungan untuk generasi mendatang.

TOYIB 2024 – BERAS ORGANIK JATILUWIH: HIDUP LEBIH SEHAT DENGAN BERAS ORGANIK Denpasar, 8 Oktober 2024 – Dipanen dari lahan subur terbaik dan telah bersertifikat organik dari tahun 2004 di lereng kaki Gunung Batukaru, Bali, Beras Organik Jatiluwih berkomitmen untuk memproduksi beras organik berkualitas tinggi, yang ditanam dengan sistem pertanian berkelanjutan yang menjaga kelestarian lingkungan untuk generasi mendatang.

Pilihan produk Beras Organik Jatiluwih meliputi Beras Putih Premium, Beras Merah, Beras Hitam, Beras Coklat, Beras Organik Sehat (beras putih dengan Index Glicemic rendah), Beras Pandan Wangi, Beras Japonica, dan Beras Basmati, siap dihidangkan di setiap meja makan keluarga Indonesia sebagai pilihan santapan untuk hidup lebih sehat, dengan nutrisi yang kaya dan tentu saja tanpa pestisida, pengawet dan bahan kimia berbahaya lainnya, karena diproses secara alami dari mulai penanaman hingga pada masa panen. Tak hanya itu, jarak pabrik yang hanya 1 jam berkendara dari lahan pertanian kami senantiasa menjaga kesegaran dan kemurnian setiap bulir Beras Organik Jatiluwih.

Serangkaian manfaat mengkonsumsi Beras Organik Jatiluwih di antaranya adalah kandungan serat dan anti oksidan yang lebih tinggi, mengurangi resiko penyakit diabetes, kanker, dan jantung, mengontrol gula darah, menjaga berat badan, menyeimbangkan kolestrol dan meningkatkan imunitas. Beras Organik Jatiluwih percaya bahwa pertanian beras organik tidak hanya baik untuk kesehatan manusia, tapi juga bagi lingkungan, karena konsisten menggunakan metode yang melindungi kesuburan tanah, menyeimbangkan konsumsi air dan meminimalkan jejak karbon. Untuk mendapatkan Beras Organik Jatiluwih saat ini sudah sangat mudah, karena seluruh produk tersedia di offline store/ supermarket yang tersebar di kota-kota besar di Indonesia dan juga dapat dibeli di berbagai platform e-commerce secara online dan siap dikirim ke seluruh wilayah di Indonesia.

 Junior Chamber International (JCI) adalah sebuah Federasi yang menaungi profesional muda dan pengusaha berusia antara 18 – 40tahun. Organisasi ini telah berdiri aktif di lebih dari 5.000 local chapter di 124 negara. 
JCI Badung Bali adalah bagian dari Junior Chamber International (JCI), organisasi kepemudaan global yang berfokus pada pengembangan kepemimpinan, kewirausahaan, dan pelayanan masyarakat. Selama satu dekade, JCI Badung Bali telah membentuk generasi muda yang berprestasi dan berdampak positif bagi komunitas lokal dan global.

TOYIB (Ten Outstanding Youth in Bali) adalah penghargaan bergengsi yang diberikan kepada 10 pemuda berprestasi di Bali yang telah menunjukkan kontribusi luar biasa di berbagai bidang, seperti bisnis, kemanusiaan, teknologi, dan kepemimpinan.

Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi www.jcibadungbali.org atau Instagram kami di @jcibadungbali.

  • Penulis: Redaksi SG

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apa Salahku, Sehingga Tubuh Mungilku Kau Campakkan

    Apa Salahku, Sehingga Tubuh Mungilku Kau Campakkan

    • calendar_month Kam, 24 Jan 2019
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Bayi laki – laki yang ditemukan oleh Slamet Ramelan, dibelakang rumah Heri, warga RT 04 RW 05 Dusun Pundan, Desa Kebondowo, Kecamatan Banyubiru, Rabu (23/01/2019) malam, berada dalam dekapan Bidan Sri Harti setelah diperiksa kesehatannya. (Foto: Dok. Humas Polres Semarang) Ungaran, beritaglobal.net – Tubuh mungilnya belum kuat untuk menerima kenyataan bahwa kehadirannya tidak diinginkan. Bisa […]

  • 200 Ribu Buruh Padati Monas, Presiden Prabowo Hadir Langsung: Momen Bersejarah Hari Buruh 2025

    200 Ribu Buruh Padati Monas, Presiden Prabowo Hadir Langsung: Momen Bersejarah Hari Buruh 2025

    • calendar_month Kam, 1 Mei 2025
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Laporan:Yuanta JAKARTA | SUARAGLOBAL.COM — Peringatan Hari Buruh Internasional atau May Day yang digelar di kawasan Monumen Nasional (Monas), Kamis (01/05/2025), berlangsung megah dan penuh semangat. Lebih dari 200.000 buruh dan pekerja dari berbagai penjuru Indonesia memadati Monas untuk menyampaikan aspirasi dan harapan mereka di momentum yang diperingati setiap tahun ini. Yang membuat peringatan tahun […]

  • Polres Bangkalan Siaga, Polda Jatim Periksa Kendaraan dan Almatsus Jelang Pilkada 2024

    • calendar_month Sab, 9 Nov 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Laporan: Ninis Indrawati BANGKALAN | SUARAGLOBAL.COM – Menghadapi gelaran Pilkada Serentak 2024, Polda Jawa Timur melalui Biro Logistik (Birolog) mengintensifkan persiapan di seluruh satuan wilayah. Salah satu langkah strategis yang diambil adalah pemeriksaan Alat Material Khusus (Almatsus) dan kendaraan dinas di Polres Bangkalan, Madura, pada Kamis (7/11). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh AKBP Muhammad Erfan, […]

  • Tingkatkan Rasa Sosial dan Kemanusiaan, Puluhan Anggota KSB Puma Lakukan Hal Tak Terduga

    Tingkatkan Rasa Sosial dan Kemanusiaan, Puluhan Anggota KSB Puma Lakukan Hal Tak Terduga

    • calendar_month Ming, 27 Mei 2018
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Anggota KSB PUMA memberikan paket ta’jil kepada warga yang melintas di halaman masjid At – Taqwa  Semarang, beritaglobal.net – Kelompok Siaga Bencana Putra Mayangsari (KSB PUMA), Kelurahan Kalipancur, Kecamatan Ngaliyan, Kota Semarang, adakan kegiatan pembagian ta’jil gratis kepada masyarakat, Minggu (27/05/2018) sore. Kegiatan yang terbagi di beberapa titik diantaranya di halaman masjid At – Taqwa, […]

  • Tingkatkan Iman dan Taqwa, Binrohtal Menjadi Sarana Meraihnya di Polsek Tuntang

    Tingkatkan Iman dan Taqwa, Binrohtal Menjadi Sarana Meraihnya di Polsek Tuntang

    • calendar_month Sen, 26 Feb 2018
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Binrohtal Polsek Tuntang sebagai sarana meningkatkan iman dan taqwa dalam menjalankan tugas sehari – hari, dipimpin langsung oleh Kapolsek Tuntang Akp K Susanto Ungaran, beritaglobal.net – Demi meningkatkan iman dan taqwa Polsek Tuntang Polres Semarang pagi ini melaksanakan Binrohtal yang di pimpin langsung Kapolsek Tuntang AKP K Susanto dan di hadiri Seluruh Anggota Polsek Tuntang […]

  • Walikota Salatiga : Pasca Pemilu 2019 Salatiga Tetap Rukun

    Walikota Salatiga : Pasca Pemilu 2019 Salatiga Tetap Rukun

    • calendar_month Kam, 2 Mei 2019
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Walikota Salatiga H. Yuliyanto, S.E., M.M., saat memberikan sambutan tentang kerukunan di Kota Salatiga pasca Pemilu 2019, dalam kegiatan Silaturahmi Pemerintah Daerah dengan Tokoh Agama se Kota Salatiga, yang berlangsung di Pendopo Rumah Dinas Walikota, Jl Diponegoro No. 1, Salatiga, Kamis (01/05/2019). (Foto: Dok. Humas Pemkot Salatiga)  Salatiga, beritaglobal.net – Walikota Salatiga, Yuliyanto, S.E., M.M., berhasil menepis munculnya […]

expand_less