Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » BERITA DAERAH » Arti Gowes di Masyarakat Purbalingga dan Banjarnegara : ‘Genjot Ora genjot Wis telES’

Arti Gowes di Masyarakat Purbalingga dan Banjarnegara : ‘Genjot Ora genjot Wis telES’

  • account_circle Redaksi SG
  • calendar_month Jum, 19 Jun 2020
  • comment 0 komentar
Aktivitas olah raga bersepeda/Gowes Danlanud J.B. Soedirman Letkol Pnb Arie Sulanjana, S.T., M.P.M., beserta jajaran dan masyarakat Purbalingga serta Banjarnegara, menjaga stamina dan kebugaran di era New Normal. (Foto: Dok. istimewa/IS)

PURBALINGGA, Beritaglobal.net – Aktivitas olah raga masyarakat di Kabupaten Purbalingga, banyak beralih pada olah raga bersepeda dalam masa Pandemi Covid-19 dan menuju tatanan hidup baru. Oleh masyarakat umum, olah raga bersepeda lebih sering disebut istilah gowes, demikian pula dilakukan prajurit di kompleks Lanud Jenderal Besar Soedirman, di Area Sawah Desa Wiraseba, Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga.

Olah raga bersepeda dilingkungan Lanud Jenderal Besar Soedirman, seringkali dilakukan bersama – sama Komandan Lanud J.B. Soedirman Letnan Kolonel Pnb Arie Sulanjana, S.T., M.P.M., beserta jajaran staf dan keluarga. Seperti halnya rilis diterima beritaglobal.net, Jumat (18/06/2020) dari Kapentak Lanud J.B. Soedirman Kapten Sus R. Rambe.

Menurut Danlanud Jenderal Besar Soedirman Letnan Kolonel Pnb Arie Sulanjana, S.T., M.P.M., melalui Kapten Sus R. Rambe, di Era New Normal ini, aktivitas olahraga bersepeda merupakan salah satu cara terbaik untuk menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat.

“Gowes bersama ini selain untuk menjalin keakraban, juga untuk menjaga stamina dan kebugaran personel Lanud J.B. Soedirman,” ujar Danlanud melalui Kapten Sus R. Rambe.

Selain daripada itu, Letkol Pnb Arie Sulanjana juga menyampaikan beberapa penekanan didalam pelaksanaan bersepeda diantaranya tetap memperhatikan protokol kesehatan dengan menggunakan masker, menjaga jarak saat bersepeda dan selalu berhati – hati selama berada diperjalanan.

“Tetap jaga faktor keamanan, selamat dari mulai gowes sampai dengan kembali nantinya,” imbuhnya.

Selain di lingkungan Lanud J.B. Soedirman, tren olah raga sepeda ternyata merambah ke sebagian besar warga Kabupten Purbalingga.

Dari pantauan beritaglobal.net, beberapa pecinta gowes di Purbalingga dan Banjarnegara, menuturkan tentang banyaknya manfaat olah raga bersepeda.

Waluyo (40), salah satu pecinta gowes dari Banjarnegara, saat di konfirmasi beritaglobal.net, Jumat (18/06/2020), disalah satu jalan protokol Kabupaten Banjarnegara menyebut 4 manfaat olah raga beresepeda yang dirasakannya, diantaranya : pada menit ke 10, perasaan ‘bebas’ langsung dirasakannya, senyum gembira melebar seiring gowesan pedal kiat cepat.

“Manfaat kedua, saat memasuki menit ke 20, tubuh membersihkan diri dari kortisol, hormon stres penyebab susah tidur nyenyak, dan manfaat ketiga, saat memasuki menit 40, aliran darah dan oksigen ke otak melonjak, kalau bersepeda selama ini saya jarang sakit,” ucapnya.

“Manfaat ke 4, dikala memasuki menit ke 45, waktunya sorotonin dan endorvin dilepaskan ke dalam aliran darah, mood meningkat, bawaannya ingin senyum terus anda merasa benar – benar hidup,” paparnya.

Menurutnya, gowes adalah aktivitas mengayuh pedal roda sepeda, dan orang jaman ‘now’ banyak menyebut kata gowes daripada mengayuh. Mungkin ini lebih sederhana dan enak didengar, serta gaul terdengar ditelinga.

Ditandaskan Waluyo, “Menurut saya, gowes berasal dari kependekan Genjot Ora genjot Wis telES, yang dalam bahasa Indonesia, dikayuh apa tidak, badan sudah basah semua mas,” candanya riang. (Iwan Setiawan)

  • Penulis: Redaksi SG

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dzikir dan Do’a Bersama Peringati Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kodim 1415/Selayar

    Dzikir dan Do’a Bersama Peringati Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kodim 1415/Selayar

    • calendar_month Sen, 1 Okt 2018
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Jalannya Dzikir dan doa bersama dalam rangka persiapan peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Kodim 1415/Selayar, Minggu (30/09/2018) Selayar, beritaglobal.net – Momentum peringatan hari kesaktian Pancasila yang jatuh pada hari Senin, (01/10/2018), diperingati warga dan keluarga besar Kodim 1415/Selayar melalui rangkaian pelaksanaan Dzikir, Doa bersama, Yasinan dan penyampaian tauziah oleh Al Ustadz Dudi Hermawan Rasyid, LC yang […]

  • Batas Akhir Pendaftaran Balon Kades Pada Pelaksanaan Pilkades Serentak Kabupaten Semarang 2019, Bisa Diperpanjang Dengan Syarat Berikut Ini

    Batas Akhir Pendaftaran Balon Kades Pada Pelaksanaan Pilkades Serentak Kabupaten Semarang 2019, Bisa Diperpanjang Dengan Syarat Berikut Ini

    • calendar_month Sen, 16 Sep 2019
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Aris Setyawan saat memberikan penjelasan tentang batas waktu pendaftaran bakal calon kades di ruang Sekretaris Dispermasdes, Kabupaten Semarang, Ungaran, Senin (16/09/2019). (Foto: dok. istimewa/ASB) Ungaran, beritaglobal.net – Menjelang penyelenggaraan pemilihan kepala desa (Pilkades) serempak di wilayah Kabupaten Semarang pada 27 Oktober 2019 mendatang, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa menetapkan batas waktu pendaftaran bakal calon (balon) […]

  • Dorong Penurunan Emisi, Siswa BINUS SCHOOL Bekasi Hadirkan Lampu Tenaga Surya di Bekasi

    • calendar_month Sel, 5 Nov 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Energi terbarukan yang ramah lingkungan dinilai menjadi solusi atas permasalahan lingkungan terkait pemanfaatan energi konvesional. Dengan semangat memajukan energi terbarukan, seorang siswa kelas 12 asal BINUS SCHOOL Bekasi, Bryan memulai penelitiannya terkait pemanfaatan energi surya. Penelitian ini menghasilkan empat buah lampu penerangan jalan yang kini telah dipasangkan di sekitar area parkir BINUS SCHOOL Bekasi sebagai […]

  • Pemerintah Dukung Pengusaha Indonesia Tingkatkan Ekspor Meubel dan Furniture ke AS

    Pemerintah Dukung Pengusaha Indonesia Tingkatkan Ekspor Meubel dan Furniture ke AS

    • calendar_month Sel, 10 Sep 2019
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Menko Perekonomian Darmin Nasution menyampaikan keterangan pers usai mengikuti rapat terbatas, di Kantor Presiden, Jakarta, Selasa (10/09/2019) sore. (Foto: AGUNG/Humas) Jakarta, beritaglobal.net – Adanya perang dagang terbuka antara Amerika Serikat (AS) dengan negeri Tirai Bambu (Tiongkok), dimana AS menerapkan bea masuk 25% untuk setiap produk dari Tiongkok, khususnya meubel dan furniture, membuka peluang pengusaha Indonesia […]

  • Operasi Patuh Semeru 2024: Inovasi Satlantas Polres Blitar Kota Berikan Bunga dan Cokelat kepada Pengendara Tertib

    Operasi Patuh Semeru 2024: Inovasi Satlantas Polres Blitar Kota Berikan Bunga dan Cokelat kepada Pengendara Tertib

    • calendar_month Sen, 29 Jul 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

      Laporan: Ninis Indrawati KOTA BLITAR | SUARAGLOBAL.COM – Dalam upaya menekan angka pelanggaran lalu lintas dan kecelakaan di jalan raya, Satlantas Polres Blitar Kota melaksanakan Operasi Patuh Semeru 2024 dengan pendekatan unik. Selain menindak pelanggar, polisi juga memberikan bunga dan cokelat kepada pengendara yang mematuhi aturan lalu lintas. Kasat Lantas Polres Blitar Kota, AKP […]

  • Kapolres Salatiga Pimpin Upacara Sertijab, Sejumlah Pejabat Baru Dilantik

    Kapolres Salatiga Pimpin Upacara Sertijab, Sejumlah Pejabat Baru Dilantik

    • calendar_month Rab, 5 Jun 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

      Laporan: W Widodo SALATIGA| SUARAGLOBAL.COM –  Kapolres Salatiga, AKBP Aryuni Novitasari, M.Psi, M.Si, Psi, memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Wakapolres, Kabagren, Kasat Intelkam, dan Kasat Resnarkoba Polres Salatiga yang digelar di Pendopo Polres Salatiga pada Rabu, 5 Juni 2023. Dalam upacara tersebut, Wakapolres Salatiga yang baru, Kompol R. Arsyadi, resmi menggantikan Kompol Iman Sudiyantoro, […]

expand_less