Rindu Tanah Suci, Inilah Live Kota Makah Saat Ini


SUARAGLOBAL.COM – Rindu akan Tanah Suci semakin terasa di kalangan umat Muslim di Indonesia. Makkah, dengan Ka’bah sebagai pusat ibadah, selalu menjadi destinasi impian bagi mereka yang ingin menjalankan ibadah haji atau umrah. Banyak yang mengungkapkan kerinduan mereka melalui doa, pengajian, dan bahkan menyimpan tabungan khusus agar bisa segera menginjakkan kaki di kota suci tersebut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini