Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » BERITA SALATIGA » WBP Kristiani Rutan Salatiga Ikuti Pembaptisan, Fani Candra : Terimakasih Rutan Salatiga, Semoga Saya Menjadi Lebih Baik dan Dekat Dengan Tuhan

WBP Kristiani Rutan Salatiga Ikuti Pembaptisan, Fani Candra : Terimakasih Rutan Salatiga, Semoga Saya Menjadi Lebih Baik dan Dekat Dengan Tuhan

  • account_circle Redaksi SG
  • calendar_month Rab, 5 Apr 2023
  • comment 0 komentar

 

Laporan: W Widodo

SALATIGA | BERITA-GLOBAL.COM – Mewujudkan toleransi dan memperkuat kerukunan antar umat beragama, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Salatiga memberikan berbagai macam program pembinaan terlebih dengan bimbingan kerohanian.

Ditengah suasana bulan ramadan, Rutan Salatiga selain memberikan kegiatan kerohanian bagi warga binaan Islam, juga memberikan waktu bagi warga binaan Kristiani untuk menjalankan ibadahnya.

Kepala Rutan Salatiga Andri Lesmano mengatakan sebagai bentuk memperkuat toleransi dan kerukunan diantara warga binaan, Rutan Salatiga memberikan program pembinaan kerohanian pada seluruh warga binaan tanpa terkecuali.

“Bentuk memperkuat toleransi dan kerukunan diantara warga binaan, Rutan Salatiga memberikan program pembinaan kerohanian pada seluruh warga binaan tanpa terkecuali,” ucapnya. Rabu (05/04).

Andri menjelaskan kali ini sebanyak 8 (delapan) warga binaan kristiani mengikuti proses pembaptisan bersama Gereja Nazareth Pantekosta (GNP).

“Dengan dibaptisnya 8 warga binaan ini semoga menjadi momentum untuk mereka menjadi pribadi yang taat dengan Tuhan dan salah satu cara untuk memperkuat ibadah dan meningkatkan keimanan serta tentunya memberikan efek positif bagi mereka,” jelasnya.

Hal senada disampaikan Gembala GNP, Pendeta Tony SP Manullang berujar kegiatan ini sebagai bentuk penyucian dan pendekatan diri pada Tuhan. Sehingga teman-teman warga binaan ini bisa menyadari kesalahan dan lebih dekat dengan Tuhan.

“Kegiatan ini sangat baik sebagi bentuk penyucian dan pendekatan diri pada Tuhan, sehingga teman-teman disin bisa menyadari kesalahan dan lebih dekat dengan Tuhan,” ujarnya.

Sementara itu Fani Candra peserta pembaptisan yang terjerat perkara narkotika mengakui sangat terharu dan senang dengan kegiatan yang berlangsung berkat kerjasama Rutan Salatiga dengan Pentakosta.

“Saya sangat terharu dan senang dengan kegiatan ini saya berharap menjadi pribadi yang baik lagi dan lebih dekat dengan Tuhan” pungkasnya. (*)

  • Penulis: Redaksi SG

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringati HUT ke-59 Korem 071/WK, Kodim Cilacap Gelar Ziarah Rombongan

    Peringati HUT ke-59 Korem 071/WK, Kodim Cilacap Gelar Ziarah Rombongan

    • calendar_month Sen, 31 Agu 2020
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Peringati HUT ke-59 Korem 071/WK, Kodim Cilacap Gelar Ziarah Rombongan Cilacap, beritaglobal.net -Dalam rangka memperingati HUT ke-59 Korem 071 Wijayakusuma, Kodim 0703 Cilacap menggelar Ziarah Rombongan yang dipimpin Kepala Staf Kodim (Kasdim) Mayor Inf Drs. Abdul Aziz Lallo bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) Surengrono, Jl. Tritih Wetan Kecamatan Jeruklegi, Cilacap, Senin (31/8). Kegiatan diawali […]

  • Polres Probolinggo Berhasil Tangkap Residivis Narkoba, Temukan Sabu dan Alat Hisap

    • calendar_month Sab, 7 Des 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Laporan: Iswahyudi Artya PROBOLINGGO | SUARAGLOBAL.COM – Satresnarkoba Polres Probolinggo berhasil menangkap seorang residivis narkoba yang sedang bertransaksi di pinggir jalan raya Probolinggo-Lumajang, tepatnya di Desa Jorongan, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo. [irp] Tersangka berinisial RA (43), warga asal Kelurahan Karangduak, Kecamatan Kota Sumenep, Kabupaten Sumenep, kembali terjerat kasus serupa meskipun sebelumnya telah menjalani hukuman penjara […]

  • KPK dan Diskominfo Jatim Gelar Workshop Jurnalistik: Membangun Kesadaran Publik dalam Pemberantasan Korupsi

    KPK dan Diskominfo Jatim Gelar Workshop Jurnalistik: Membangun Kesadaran Publik dalam Pemberantasan Korupsi

    • calendar_month Rab, 12 Jun 2024
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Laporan: Ninis Indrawati SURABAYA | SUARAGLOBAL.COM – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bersama Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Timur (Diskominfo Jatim) menggelar Workshop Jurnalistik Antikorupsi. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat peran media dalam upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi. Ketua Diskominfo Jatim, Sherlita Ratna Dewi Agustin, menyambut baik kerjasama dengan KPK dalam menggelar workshop ini. Menurutnya, […]

  • Kapolres Semarang Inspeksi Setiap Sudut Kantor, Oh….Ternyata Inilah Alasannya…

    Kapolres Semarang Inspeksi Setiap Sudut Kantor, Oh….Ternyata Inilah Alasannya…

    • calendar_month Rab, 17 Jan 2018
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Kapolres Semarang AKBP Agus Nugroho, S.I.K., M.H., saat inspeksi ke bagian gudang Kabupaten Semarang, beritaglobal.net – Sebelum Apel pagi Kapolres Semarang AKBP Agus Nugroho, S.I.K., M.H., didampingi Kabag Ops Kompol Suparji melakukan pengecekan kebersihan mulai dari halaman hingga ruangan – ruangan satfung, Rabu (17/01/2018). Dalam pemeriksaan kebersihan, Kapolres Semarang meminta kepada anggota untuk selalu menjaga […]

  • Bantu Cegah dan Tanggulangi TB-HIV, Ini Aktivitas SSRC TB-HIV Care Aisyiyah DPC Muhammadiyah Temanggung

    Bantu Cegah dan Tanggulangi TB-HIV, Ini Aktivitas SSRC TB-HIV Care Aisyiyah DPC Muhammadiyah Temanggung

    • calendar_month Kam, 12 Mar 2020
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Ketua Pimpinan Daerah Aisyiyah Temanggung, Erlin Hasanah, BA., saat memberi sambutan dalam acara Pelatihan Kader Komunitas untuk Penemuan Kasus Secara Aktif untuk penyakit TB dan HIV di RM Lukito, Badran, Kabupaten Temanggung. (Foto: Dok. istimewa/Ratma) Temanggung, beritaglobal.net – Sub – Sub Recipient Community (SSRC) TB-HIV Care Aisyiyah Muhammadiyah Temanggung mengadakan pelatihan kader komunitas untuk penemuan […]

  • Diduga Alami Rem Blong: Bus Tabrak Mobil dan Motor, Satu Korban Meninggal Dunia

    Diduga Alami Rem Blong: Bus Tabrak Mobil dan Motor, Satu Korban Meninggal Dunia

    • calendar_month Kam, 1 Mei 2025
    • account_circle Redaksi SG
    • 0Komentar

    Laporan: Wahyu Widodo KAB SEMARANG | SUARAGLOBAL.COM — Kecelakaan beruntun terjadi di jalur Suruh, Kabupaten Semarang menuju Karanggede, Kabupaten Boyolali, pada Rabu sore (30/4/2025) sekitar pukul 15.30 WIB. Insiden ini diduga kuat dipicu oleh rem blong pada bus PO Garuda Mas dengan nomor polisi B 7236 UGA, yang dikemudikan oleh Samto (37), warga Tangerang. Peristiwa […]

expand_less