Belajar Mengendarai Motor Terpeleset . Naasnya Pembonceng Terpental Masuk Sumur
Banjarnegara. Beritaglobal.net . Niat belajar mengendarai motor malah berujung celaka , korban terpeleset dan jatuh di sumur yang penutupnya terbuat dari cor tipis terjadi di desa Klampok kecamatan Purworejo Klampok kabupaten Banjarnegara 04.09. 2020
Kepada beritaglobal.net Kapolsek Purworejo Klampok AKP Partono SH menjelaskan Kronologi kejadian ” Berawal dari 2 remaja Tri indah Aulia 15th warga desa Klampok dan Widya Cahyani 20th sedang latihan mengendarai motor , berhubung Widya warga Jakarta dan belum tau Medan terpeleset jatuh naasnya Indah yang mengajari malah terpental kedalam sumur sedalam 18m .
Proses evakuasi berjalan sangat dramatis karena hampir berjalan selama 2jam dan kondisi sumur yang sangat sempit .sudah ada 4 warga yang mencoba masuk kedalam sumur namun tidak kuat karena didalamnya ada gas beracun .
Baru Setelah Trisno 47th warga setempat masuk korban baru bisa dievakuasi walaupun dengan susah payah korban baru bisa diangkat . Alhamdulilah evakuasi berjalan lancar kemudian korban dibawa kerumah sakit terdekat guna mendapat perawatan lebih lanjut ungkap Kapolsek
Unsur yang terlibat dalam evakuasi kurban meliputi anggota Polri . BPBD. Banjarnegara . Koramil Purworejo Klampok satpol PP .dan semua perangkat desa sedesa Klampok dan dibantu oleh warga sekitar ( Iwan )
Tinggalkan Balasan